Penghargaan Wali Kota Award Bidang Pengawasan
DLH Kota Balikpapan mendapatkan penghargaan Wali Kota Award Bidang Pengawasan, Kategori Perangkat Daerah dengan Pagu Anggaran Diatas 100M sebagai terbaik 2.
Penghargaan ini berupa piagam yang ditandatangani oleh Wali Kota dan bertujuan untuk memotivasi OPD dalam meningkatkan tertib administrasi, akuntabilitas kinerja, akuntabilitas keuangan, serta sistem pengendalian internal.
Penghargaan ini diserahkan dalam acara yang berlangsung di Auditorium Balai Kota Balikpapan pada Selasa, 30 Juli 2024. Sekretaris Daerah Kota Balikpapan, Muhaimin mewakili Wali Kota Balikpapan, Rahmad Mas’ud memberikan penghargaan tersebut.
Sejumlah Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di lingkungan Pemerintah Kota Balikpapan menerima penghargaan Wali Kota Award Bidang Pengawasan.
Penghargaan ini berupa piagam yang ditandatangani oleh Wali Kota dan bertujuan untuk memotivasi OPD dalam meningkatkan tertib administrasi, akuntabilitas kinerja, akuntabilitas keuangan, serta sistem pengendalian internal.
Penghargaan ini diserahkan dalam acara yang berlangsung di Auditorium Balai Kota Balikpapan pada Selasa, 30 Juli 2024. Sekretaris Daerah Kota Balikpapan, Muhaimin mewakili Wali Kota Balikpapan, Rahmad Mas’ud memberikan penghargaan tersebut.
Sejumlah Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di lingkungan Pemerintah Kota Balikpapan menerima penghargaan Wali Kota Award Bidang Pengawasan.